JP033 Membuat Token Google Form Otomatis Dengan Apps Script
Tekan Tombol Ctrl dan + pada Keyboard secara Bersama-sama
Membuat Token Google Form Otomatis Dengan Apps Script
1. Silahkan copy Google Form (Klik di sini)
2. Buat Responses dari Google Form dengan cara klik menu Jawaban/Responses lalu klik ikon Spreadsheet.
3. Buatlah Spreadsheet baru untuk database tokennya (Sebagai contoh bisa copy disini)
4. Buatlah lembar kerja Apps Script pada Spreadsheet baru tadi dengan cara klik menu Ekstensi/Extensions lalu pilih Apps Script.
5. Terdapat file default dengan nama Code.gs.
PENJELASAN !!!
Pada line 3 silahkan sesuikan dengan ID Google Form yang tadi di copy/dibuat.
Pada line 4 silahkan sesuaikan dengan ID Form Token pada Google Form, dengan cara klik form "Masukkan Token" pada google form - klik kanan - pilih Inspect.
Setelah itu tekan Ctrl+F pada keyboard untuk mengaktifkan pencarian.(Perhatikan gambar di bawah ini).
Silahkan ketik "data-observe" (Point 1).
Klik arah panah atas/bawah sampai form Masukkan Token berwana biru (Point 2).
Setelah ketemu id nya, silahkan copy id nya dan pastekan ke Apps Script line 4. (Point 3)
Pada Line 5 sesuaikan nama range dengan nama sheet.
7. Tekan ikon Save.
9. Samakan pengaturan dengan gambar di bawah ini dan klik Simpan.
10. Klik menu Jalankan/Run.
Apabila ingin menambahkan atau merubah token Cukup di ubah pada spreadsheet maka pada Google juga akan otomatis berubah.
SELESAI !!!
No comments